Kurikulum > 2020 > Algalogi

Algalogi

Semester : 6
Kode Matakuliah : BFM318
Prasyarat : Biologi Dasar
Deskripsi Singkat : Mempelajari tentang kelompok tumbuhan yang termasuk Thallophyta yang membahas klasifikasi, deskripsi, sebaran, habitat, dan perananya.
Tujuan :
Materi : Menganalisis tentang tentang habitat alga, Menganalisis tentang tentang klasifikasi alga, Mampu memecahkan masalah sederhana tentang peran alga sebagai bioindikator, Mampu memecahkan masalah sederhana tentang peran alga sebagai pakan alami, Mampu menjelaskan dan memecahkan masalah sederhana tentang peran alga sebagai sumber energy, Mampu memecahkan masalah sederhana tentang peran alga dalam bidang kesehatan.